Kadang aku merasa mati...
Tak ingin lagi terbelenggu bayangan semu.
Pengap, gelap hitam pekat mewarnai dinding hati dan tak jarang pula gulita menyelinap ke setiap bilik jiwa.
Merasa kacau akan semua,
lantas salahnya di mana???
Biarpun sejuta serdadu merongrong jiwa, melucuti setiap impian yg semakin terajut, aku takkan bertekuk lutut!
Impian itu visi hidupku yg secara tak langsung menjadi 'janji' terhadap diriku sendiri.
Cita-cita bagai ramalan masa depan.
Menerawang dengannya, karna Tuhan selalu mendengarkan setiap harapan dan menjawabnya dengan segala cara yg sangat artistik.
Aku yakin akan ada masanya merasa hidup benar-benar hidup...
March 13, 2012 at 7:05pm
Tak ingin lagi terbelenggu bayangan semu.
Pengap, gelap hitam pekat mewarnai dinding hati dan tak jarang pula gulita menyelinap ke setiap bilik jiwa.
Merasa kacau akan semua,
lantas salahnya di mana???
Biarpun sejuta serdadu merongrong jiwa, melucuti setiap impian yg semakin terajut, aku takkan bertekuk lutut!
Impian itu visi hidupku yg secara tak langsung menjadi 'janji' terhadap diriku sendiri.
Cita-cita bagai ramalan masa depan.
Menerawang dengannya, karna Tuhan selalu mendengarkan setiap harapan dan menjawabnya dengan segala cara yg sangat artistik.
Aku yakin akan ada masanya merasa hidup benar-benar hidup...
March 13, 2012 at 7:05pm
Komentar
Posting Komentar